Sunday, May 28, 2017

KERIPIK JAGUNG RASA COKLAT

 KERIPIK JAGUNG RASA COKLAT

hay sobat,,,ingin tahu cara buat keripik jaung rasa coklat...

ayo...lanjutin terus membacanya....hehe

Bahan-Bahan: 
  • 1/2 bungkus (100 gram) keripik jagung 
  • 100 gr coklat masak susu (milk chocolate compound) 
  • Beberapa cup kertas untuk wadah
 Cara membuat:
  1. Tim coklat hingga meleleh (taruh coklat di dalam wadah tahan panas/panci lalu letakkan wadah tersebut di atas panci yang berisi air panas).
  2. Aduk keripik di dalam coklat leleh hingga rata.
  3. Taruh di dalam cup
*Dinginkan Compound chocolate adalah jenis coklat batang/masak yang terbuat dari bubuk coklat, gula dan minyak nabati dalam proses pengolahannya.

*Nah keripik jagung rasa coklat sudah siap disajikan untuk keluarga tercinta.Jika Anda sudah membaca cara membuat keripik jagung rasa coklat dan gagal, silahkan Anda coba terus di rumah dan jangan pernah takut gagal, karena untuk mendapatkan hasil yang bagus itu kita harus berani gagal dulu.

*Selamat mencoba dan siapa tahu dari resep diatas bisa mengawali Anda dalam berusaha.

*Nah sekian dulu informasi mengenai cara membuat keripik jagung rasa coklat. Semoga bisa Anda jadikan satu referensi dan semoga bermanfaat buat Anda. Selamat mencoba semoga mendapatkan hasil yang terbaik.

0 comments:

Post a Comment