Cara Membuat Keripik Pisang Manis dan Renyah
Ya mari kawan kita bahas dulu mengenai tentang pisang,,, Are You Ready
- 1/2 kg pisang yang setengah matang
- 1 sendok teh garam halus
- 200 gula pasir air secukupnya
- 2 lembar daun pandan ( dicuci bersih ) minyak untuk menggoreng secukupnya
- 1 sendok teh air kapur sirih
Cara Membuat Keripik Pisang Manis :
- Kupas kulit pisang lalu diiris tipis
- Rendam pisang yang sudah diiris dengan air yang sudah dicampur dengan air kapur sirih, diamkan selama 30 menit lalu tiriskan
- Masukkan pisang yang sudah direndam kedalam wadah lalu tambahkan garam, aduk rata
- Panaskan minyak kemudian goreng pisang sampai matang dan kering, angkat tiriskan
- Rebus gula pasir dengan air secukupnya sampai mendidih dan gula menjadi larut
- Masukkan daun pandan yang sudah dicuci bersih kedalam rebusan gula, aduk sampai harum dan mengental
- Masukkan keripik yang sudah digoreng kedalam rebusan gula pasir, aduk hingga merata lalu angkat dan dinginkan
- Keripik pisang siap untuk dihidangkan
0 comments:
Post a Comment